Apriliani, Asthika Dwi
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : Musamus Journal of Agribusiness

Nilai Tambah Usaha Keripik Ubi Kayu (Studi Kasus: Usaha Keripik Alami di Wenda Asri Distrik Jagebob Kabupaten Merauke) Apriliani, Asthika Dwi; Fachrizal, Riza; Situmorang, Ferdinand C
MuJAgri: Musamus Journal of Agribusiness Vol 6 No 1 (2023): MuJAgri: Musamus Journal of Agribusiness
Publisher : Musamus University

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.35724/mujagri.v6i1.5279

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui proses pengolahan ubi kayu menjadi keripik ubi kayu, besarnya penerimaan, keuntungan, kelayakan usaha, dan nilai tambah pada usaha Keripik Alami. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode deskriptif kualitatif, metode kuantitatif berupa biaya, pendapatan, penyusutan, keuntungan, analisis kelayakan, break event point, dan nilai tambah. Pemilihan sampel dilakukan dengan Purposive sampling dengan 1 sampel. Data yang diperoleh dianalisis menggunakan analisis deskriptif. Hasil dalam penelitian ini adalah pengolahan ubi kayu menjadi keripik dimulai dengan pengadaan bahan baku, pengupasan, pencucian, penirisan 1, penyekapan, penggorengan, penirisan II, pemberian bumbu, pendinginan, dan pengemasan. Keuntungan yang dihasilkan dalam setiap Kg ubi kayu dalam satu kali produksi sebesar Rp 760.085,96, revenue cost ratio 1,63, BEP harga sebesar Rp 4.285,41, BEP produk sebanyak 171 bungkus, dan nilai tambah sebesar Rp 10.057,1 atau 51,31%.