Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

STRATEGI PENGEMBANGAN WISATA AIR TERJUN OEHALA (KECAMATAN MOLLO SELATAN, KABUPATEN TIMOR TENGAH SELATAN) Tanesab, Melkisedek; Fanggidae, Apriana H J; Fanggidae, Rolland E; Bunga, Markus
GLORY Jurnal Ekonomi dan Ilmu Sosial Vol 5 No 2 (2024): GLORY Jurnal Ekonomi dan Ilmu Sosial
Publisher : Universitas Nusa Cendana

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.35508/glory.v5i2.11348

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Strategi Pengembangan Wisata Air Terjun Oehala (Kecamatan Mollo Selatan, Kabupaten Timor Tengah Selatan). Teknik pengumpulan data Menggunakan kuisioner, wawancara, dan dokumentasi. Teknik analisis data dalam penelitian ini menggunakan analisis SWOT, dengan bantuan software SPSS versi 21.Hasil penelitian menunjukkan bahwa hasil analisis faktor internal (IFAS) dan analisis faktor eksternal (EFAS) didapatkan nilai sebagai berikut: faktor kekuatan (2,96), kelemahan (0,98), peluang (2,64) dan ancaman (0,96). Sehingga diperoleh titik koordinat (1,68. 1,98) pada kuadran I. Hal ini menandakan bahwa Pariwisata di Air Terjun Oehala menghadapi berbagai ancaman yang datang dari luar, meskipun begitu sektor ini masih memiliki kekuatan dari segi internal. Melalui analisis SWOT diperoleh strategi SO (strength opportunities ), WO (Weakness Opportunities ), ST (Strength Threat), dan WT (Weakness Threat), sehingga dapat memaksimalkan peluang agar dapat mencegah ancaman yang dapat mengganggu Strategi Pengembangan Wisata Air Terjun Oehala agar dapat menjalankan tujuan Pengembangan dapat lebih maksimal Kata Kunci :Objek Wisata, Analisis SWOT, Strategi Pengembangan