Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

VISUALISASI DATA SEBARAN WILAYAH PARIWISATA DI PROVINSI BALI DENGAN PLATFORM TABLEAU Pebriawan, Kadek; Dewi, I Gusti Agung Ayu Ananda; Wirayuda, Anak Agung Eka; Mahendra, Gede Surya; Datya, Aulia Iefan
Journal of Software Engineering and Information System (SEIS) Vol. 3 No. 2 (2023)
Publisher : Department of Information System Muhammadiyah University of Riau

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37859/seis.v3i2.5435

Abstract

Tourism is one of the influential factors in the economy of Indonesia. In general, tourism refers to the journey undertaken by an individual within a certain period from one place to another. The tourism potential in Indonesia has been rapidly growing, especially since the Covid-19 pandemic. Based on this issue, the author attempts to find data regarding the distribution of tourist locations in the Province of Bali to identify the potential for sustainable tourism in each area. Once the data is collected, the author visualizes it to make it easily understandable and to serve as a reference for the equitable distribution of tourism potential in Bali. Tableau, a data visualization tool, is used to create various types of diagrams and maps. The research results indicate that the tourist attractions Penglipuran, Goa Lawah, and Jatiluwih are the top three with the highest ratings. Bali zoo, GWK, and Kuta Beach are the three tourist attractions with the most reviews on Google. This Tableau visualization can assist tourists in determining their desired travel destinations.
Sistem Informasi Penjualan Online Thrift Shop Berbasis Web Putu Candra, Ariani; Dewi, I Gusti Agung Ayu Ananda; Wijaya, Selly Vania Christina; Jayanti, Kadek Sukma; Jati, Ketut Gede Tegar Maranom; Firdaus, Rangga; Mahendra, Gede Surya
Journal of Technology and Informatics (JoTI) Vol. 5 No. 2 (2024): Vol. 5 No.2 (2024)
Publisher : Universitas Dinamika

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37802/joti.v5i2.586

Abstract

Kebutuhan untuk memenuhi mode berpakaian yang sedang tren di zaman modernisasi terus menjadi hal penting bagi generasi muda. Thrift shop merupakan salah satu jenis toko yang menjual berbagai macam barang bekas yang masih layak untuk digunakan, dengan harga lebih murah sehingga dapat menghindari pemborosan. Pelanggan dapat tetap mengikuti tren mode berpakaian. Penjualan thrift shop yang semakin berkembang masih dilakukan dengan pemasaran offline dan transaksi manual. Penelitian ini merancang sistem informasi berbasis website yang membantu pengelola thrift shop dalam melakukan transaksi secara online, sehingga mampu menciptakan penjualan yang efektif, melakukan penyimpanan data pelanggan, membantu penjual agar mampu mencangkup seluruh elemen pasar, serta membantu pembeli dalam bertransaksi via online. Metode penelitian ini adalah model waterfall. Implementasi sistem ini menggunakan HTML, PHP, CSS dan MySQL. Pengujian dari penelitian ini menggunakan black box testing dan telah memberikan hasil yang baik. Seluruh halaman telah berjalan sesuai dengan skenario pengujian, form yang dikembangkan telah terintegrasi dan bernavigasi dengan baik, serta proses input dan output sesuai dengan yang diharapkan. Hasil penelitian ini akan menciptakan sistem informasi berbasis website bagi penjual usaha Thrift Shop untuk memenuhi kebutuhan bisnis serta berguna bagi pelanggan agar mudah membeli barang hanya melalui media elektronik.