Abdullah Hafid Dhikham
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : Journal of Islamic Psychology and Behavioral Sciences

Terapi Ceramah Terhadap Prokrastinasi Akademik Mahasiswa Frili Amelia; Krisna Fernando; Tasya Amelia; Abdullah Hafid Dhikham; Lania Nur Azizah
Journal of Islamic Psychology and Behavioral Sciences Vol. 2 No. 2 (2024): Journal of Islamic Psychology and Behavioral Sciences
Publisher : CV. Doki Course and Training

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.61994/jipbs.v2i2.303

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menguji efektivitas terapi mendengarkan ceramah dalam mengurangi prokrastinasi akademik pada mahasiswa. Dalam penelitian ini, dilakukan eksperimen kuantitatif dengan menggunakan desain One-Group Pretest-Posttest dengan 15 mahasiswa/i Psikologi angkatan 2021, yang mendapatkan terapi mendengarkan ceramah melalui video online. Hasil analisis data menggunakan uji T-Test menunjukkan perbedaan yang signifikan antara nilai pre-test (mean 68.13) dan post-test (mean 78.67) pada skala prokrastinasi belajar. Hasil uji Paired Samples Test menunjukkan nilai signifikansi (2-tailed) sebesar 0.004 < 0.05, mengindikasikan penolakan hipotesis nol dan penerimaan hipotesis alternatif. Sehingga, terapi mendengarkan ceramah efektif dalam mengurangi prokrastinasi mahasiswa/i.