This Author published in this journals
All Journal Jurnal Biogenerasi
Yusriana, Anggi
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

PENGARUH PENERAPAN PROBLEM BASED LEARNING (PBL) TERHADAP LITERASI LINGKUNGAN PADA PEMBELAJARAN BIOLOGI DI SMAN 7 TEBO Yusriana, Anggi; Helendra; Yogica, Relsas; Fajrina, Suci
Jurnal Biogenerasi Vol. 9 No. 2 (2024): Volume 9 Nomor 2 tahun 2024 periode (Juni 2024 - September 2024)
Publisher : Universitas Cokroaminoto Palopo

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30605/biogenerasi.v9i2.4259

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui literasi lingkungan peserta didik dengan menerapkan model Problem Based Learning. Peserta didik memiliki pemahaman yang masih rendah mengenai literasi lingkungan dan penerapan model pembelajaran yang kurang efektif. Model pembelajaran yang diterapkan di SMAN 7 Tebo umumnya belum menerapkan model pembelajaran yang sesuai dengan Kurikulum Merdeka. Jenis penelitian yaitu eksperimen semu atau Quasy Experimental. Dalam penelitian digunanakan dua kelas yaitu kelas eksperimen dengan model Problem Based Learning dan kelas kontrol dengan model Discovery Learning. Penentuan sampel menggunakan Purposive Sampling. Teknik analisis data yaitu uji normalitas, uji homogenitas, dan uji hipotesis menggunakan bantuan SPSS 20. Berdasarkan penelitian diperoleh hasil peserta didik kelas eksperimen lebih tinggi dibandingkan kelas kontrol. Hasil uji hipotesis penelitian dilihat dari nilai signifikansi 2-tailed < 0,05 yaitu 0,00. Berdasarkan uji hipotesis terdapat pengaruh positif model pembelajaran Problem Based Learning terhadap literasi lingkungan fase E SMAN 7 Tebo.