Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Pengaruh Kepemimpinan, Locus of Control Terhadap Kinerja Pengelola Keuangan pada Dinas Lingkungan Hidup Kota Palopo Insyirah, Afiqah Syahrani; Jasman, Jumawan
Jurnal Ilmiah Akuntansi dan Keuangan Vol. 11 No. 2 (2022): Jurnal Ilmiah Akuntansi dan Keuangan: July - December 2022
Publisher : LP3M Universitas Putra Bangsa

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32639/jiak.v11i2.219

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh kepemimpinan dan locus of control terhadap kinerja pengelola keuangan pada Dinas Lingkungan Hidup Kota Palopo. Metode penelitian ini menggunakan pendekatan survey dengan memberikan daftar pernyataan kepada respon dalam hal ini wajib orang pribadi.Kuesioner yang dibagikan kepada responden sebanyak 30 eksemplar. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif dan menggunakan analisis regresi linear berganda dengan tambahan uji validitas dan uji reliabilitas. Penelitian ini juga menggunakan pengujian hipotesis berupa uji koefisien determinasi (R­2) dan uji parsial(t). Hasil penelitian ini menunjukan bahwa: berdasarkan hasil penelitian analisis data di ketahui bahwa kepemimpinan berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja pengelola keuangan pada Dinas Lingkungan Hidup Kota Palopo. Sedangkan locus of control berpengaruh signifikan terhadap kinerja pengelola keuangan dimana locus of control terbagi dua yaitu internal berpengaruh positif dan eksternal berpengeruh negatif pada Dinas Lingkungan Hidup Kota Palopo.