Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Membangun Karakter Siswa Melalui Pembiasaan Budaya Sekolah Eka Henny Wijayanti; Candra Dewi; Fida Rahmantika Hadi
Prosiding Konferensi Ilmiah Dasar Vol 5 (2024): Transformasi Pembelajaran Pada Pendidikkan Dasar Integrasi Computational Thinking
Publisher : Universitas PGRI Madiun

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Artikel ini bertujuan untuk menganalisis dan mendeskripsikan pembanguan karakter siswa melalui pembiasaan budaya sekolah di sekolah dasar. Artikel ini menggunakan metode penelitian studi literatur yaitu mengumpulkan data dengan cara pengkajian pustaka dan pencatatan yang berkenaan dengantopik terkait. Hasil dari studi literatur ini adalah karakter siswa sekolah dasar dapat dibangun melalui budaya yang diterapkan disekolah. Budaya sosial membangun karakter seperti bersahabat, religious, cinta damai, jujur, peduli sosial. Budaya akademik membangun karakter seperti kreatif, mandiri, pekerja keras, gemar membaca.