Rijoly, Monalisa E.
MATHEMATIC DEPARTMENT FACULTY OF MATHEMATICS AND NATURAL SCIENCES UNIVERSITY OF PATTIMURA

Published : 6 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : Jurnal Saintika Unpam : Jurnal Sains dan Matematika Unpam

PENERAPAN METODE MILNE-SIMPSON PADA ESTIMASI PRODUKSI CENGKEH DI PROVINSI MALUKU Monalisa E. Rijoly; Francis Y. Rumlawang; Berny Pebo Tomasouw
JURNAL SAINTIKA UNPAM Vol 5, No 1 (2022)
Publisher : Program Studi Matematika FMIPA Universitas Pamulang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32493/jsmu.v5i1.28690

Abstract

Model Verhulst merupakan model dalam bentuk persamaan diferensial nonlinier yang menggambarkan peningkatan atau pertumbuhan suatu populasi yang bersifat kontinu. Salah satu metode multi-step dari metode numerik dapat digunakan untuk menyelesaikan model Verhulst, yaitu metode Milne-Simpson. Model Verhulst diselesaikan terlebih dahulu menggunakan metode Runge-Kutta orde 4 untuk memperoleh empat nilai awal yang kemudian nilai awal tersebut akan digunakan dalam menentukan solusi numerik dengan menggunakan metode Milne-Simpson. Penelitian ini bertujuan untuk mengestimasi produksi cengkeh selama 10 tahun dengan menggunakan metode Milne-Simpson. Solusi numerik dari model Verhulst yang diperoleh dari model Verhulst  pada 2022 adalah 107.721 ton dengan step size h=1, kapasitas penampung untuk produksi cengkeh di provinsi Maluku sebesar K=150.000 ton dan laju produksi  sebesar k=0,05897. Pada tahun 2022 sampai 2027 produksi cengkeh mengalami kenaikan produksi, yang rata-rata kenaikannya sebesar 4,7%.