Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

PENGARUH BIAYA OVERHEAD PABRIK TERHADAP EFISIENSI BIAYA PRODUKSI PADA PT. ASIAN NANJUNG SEJAHTERA Rosliyati, Ati; Lisnawati, Ciceu
Jurnal Wawasan dan Riset Akuntansi Vol 4, No 1 (2016): JAWARA Volume 4 Nomor 1 Tahun 2016
Publisher : Universitas Galuh

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Penelitian ini difokuskan pada Pengaruh Biaya Overhead Pabrik Terhadap Efisiensi Biaya Produksi pada PT. Asian Nanjung Sejahtera Ciamis Tahun 2011-2015. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan menganalisis kembali: 1) Biaya Overhead Pabrik oleh PT Asian Nanjung Sejahtera; 2) Biaya Produksi yang dikeluarkan oleh PT Asian Nanjung Sejahtera; 3) Pengaruh Biaya Overhead Pabrik Terhadap efisiensi Biaya Produksi pada PT Asian Nanjung Sejahtera. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode asosiatif dengan pendekatan kuantitatif. Sumber data dalam penelitian ini adalah data primer. Sedangkan untuk menganalisis data yang diperoleh digunakan Analisis Regreasi Sederhana, Analisis Koefisien Korelasi, Analisis Koefisien Determinasi, dan Pengujian Hipotesis (Uji Signifikan atau Uji t dan f). Hasil dari penelitian dan pengolahan data menunjukkan bahwa biaya overhead pabrik berpengaruh negatif terhadap efisiensi biaya produksi pada PT Asian Nanjung Sejahtera. Artinya pada PT Asian Nanjung Sejahtera, pengendalian biaya belum dilaksanakan secara optimal, karena hal ini terbukti dengan adanya ketidakefisienan pada biaya produksi sehingga realisasi biaya produksi lebih besar dari anggaran biaya produksi.
STRATEGI INTERNET MARKETING PADA BISNIS KULINER DI KOMUNITAS WISATA TASIKMALAYA Abdullah, Yusuf; Rosliyati, Ati; Nugraha, Aa Willy
Jurnal Riset Manajemen dan Bisnis (JRMB) Fakultas Ekonomi UNIAT Vol 5 No 1 (2020)
Publisher : Economic Faculty, Attahiriyah Islamic University

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (282.594 KB)

Abstract

Purpose- The research objective was to determine the internet marketing strategy through social media in a typical culinary business in Tasikmalaya City. Design/methodology/approach- Descriptive-qualitative research methods were used to describe internet marketing strategies that were applied through analysis of market segmentation, target markets, and positioning and its implication of social media optimization (SMO). Observation, deep interview and literature study techniques were carried out in obtaining the data. The culinary business that was studied was the typical culinary of Tasikmalaya, namely Tutug Oncom (Tutug Oncom Instant Titasix). Findings- The results showed that culinary business in the Tasikmalaya Culinary Community (KWKT) had implemented internet marketing, especially implementing social media optimization in supporting internet marketing activities with social media. Implications- Through internet marketing, it was expected that typical culinary businesses in Tasikmalaya could optimize technological advancements through social media such as Facebook, Instagram, and other social media in marketing culinary products. Keywords: Internet marketing; Segmenting; Targeting; Positioning; Social Media Optimization