Prosiding Seminar Matematika dan Pendidikan Matematik
Vol 1 No 5 (2014): Prosiding Seminar Nasional Matematika 2014

Super (a, d)-H Total Decomposition of Graf Helm

Rosyidah, Kholifatur (Unknown)
Dafik, Dafik (Unknown)



Article Info

Publish Date
19 Nov 2014

Abstract

Selimut dari $G$ adalah $H = \{H_{1},H_{2},H_{3},...,H_{k}\}$ keluarga subgraf dari $G$ dengan sifat setiap sisi di $G$ termuat pada sekurang-kurangnya satu graf $H_i$ untuk suatu $i \in \{1,2,...,k\}$. Jika untuk setiap $i \in \{1,2,...,k\}$, $H_{i}$ isomorfik dengan suatu subgraf $H$, maka $H$ dikatakan selimut-$H$ dari $G$. Selanjutnya, jika selimut-$H$ dari $G$ memiliki sifat yaitu setiap sisi G termuat dalam tepat satu graf $H_{i}$ untuk suatu $i \in\{1,2,...,k\}$, maka selimut-$H$ disebut dekomposisi-$H$. Dalam hal ini, $G$ dikatakan memuat dekomposisi-$H$ atau $G$ terdekomposisi atas $H$. Sebuah graf $G(V,E)$ memiliki $(a,d)$-$H$ total dekomposisi jika setiap sisi $E$ merupakan sub graf dari $G$ yang isomorfik dengan $H$. Dalam penelitian ini akan dikaji super $(a,d)$-$H$ total dekomposisi dari graf helm.

Copyrights © 2014






Journal Info

Abbrev

PSMP

Publisher

Subject

Education Mathematics

Description

Prosiding Semnas Matematika dan Pendidikan Mamatika adalah prosiding kumpulan artikel hasil seminar nasional matematika dan pendidikan matematika. Tema semnas berbeda setiap terbitan disesuaikan dengan tema yang dikembangkan oleh panitia semnas. Terbit satu kali dalam setahun secara serial antara ...