JURNAL TUGAS AKHIR MAHASISWA
Vol 2 No 2 (2019): LOCANA: JURNAL TUGAS AKHIR MAHASISWA

KEMAMPUAN MENULIS TEKS PROSEDUR OLEH PESERTA DIDIK KELAS VII SMP MUHAMMADIYAH 1 BANJARMASIN TAHUN AJARAN 2018-2019

Rakhmi, Yunita (Unknown)
Zulkifli (Unknown)
Alfianti, Dewi (Unknown)



Article Info

Publish Date
14 Aug 2019

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan proses pembelajaran dan mendeskripsikan hasil kemampuan menulis teks prosedur peserta didik kelas VII SMP Muhammadiyah 1 Banjarmasin. Jenis penelitian ini menggunakan dekriptif kuantitatif. ?Dalam proses pembelajaran guru tidak sepenuhnya berpedoman pada RPP. Hasil penelitian menunjukkan peserta didik memperoleh nilai rata-rata 73,75 (56%) dalam menulis teks prosedur. Peserta didik yang belum mencapai ketuntasan 11 orang (44%), sedangkan peserta didik yang telah mencapai ketuntasan 14 orang (56%) dari seluruh sampel yang berjumlah 25 peserta didik. Maka kemampuan menulis peserta didik kelas VII SMP Muhammadiyah 1 Banjarmasin tidak tuntas secara  penilaian klasikal.

Copyrights © 2019






Journal Info

Abbrev

JTAM

Publisher

Subject

Humanities Education Languange, Linguistic, Communication & Media Social Sciences Other

Description

Arah riset yang dilakukan antara lain menyentuh ranah kebahasaan, kesastraan, keterampilan berbahasa, serta bahasa dan sastra Indonesia secara umum. ...