Jurnal Ilmu Komunikasi dan Bisnis
Vol 5, No 1 (2019): Jurnal Ilmu Komunikasi dan Bisnis

STRATEGI MARKETING KOMUNIKASI KECAP ABC DALAM MENDUKUNG KESETARAAN GENDER MELALUI KAMPANYE “SUAMI SEJATI MAU MASAK”

Asriyani Sagiyanto (Universitas Bina Sarana Informatika)



Article Info

Publish Date
04 Sep 2020

Abstract

Pentingnya komunikasi yang baik dalam mensosialisasikan sebuah produk, yang dapat membawa bisnis dalam suatu keberhasilan. Kemampuan pemetaan strategi yang jelas juga sangat dibutuhkan untuk mendorong minat pembeli yang nantinya akan berorientasi pada keloyalitasan customer. Salah satau strategi yang digunakan oleh Marketing Communication Kecap ABC , yakni melalui dukungan sebuah kampanye“Suami Sejati Mau Masak”. Penelitian ini menggunakan penelitian kualitatif dengan pendekatan analisis deskriptif. Hasil dalam penelitian ini, yakni Strategi kampanye yang digunakan kampanye yang lebih berorientasi pada ideologis dan kampanye yang lebih berorientasi pada sebuah produk. Dimana dalam kampanye tersebut membentuk suatu ajang “Akademi Suami Sejati”, sebuah wadah untuk para suami agar dapat belajar dari tips dan trik resep Perasan Pertama dalam perjalanan menjadi pasangan yang setara di dapur.

Copyrights © 2019






Journal Info

Abbrev

JIK

Publisher

Subject

Languange, Linguistic, Communication & Media

Description

Jurnal Ilmu Komunikasi dan Bisnis adalah jurnal ilmiah bidang ilmu komunikasi serta ilmu pengetahuan yang berhubungan dengan bidang komunikasi yang diterbitkan oleh STIKS TARAKANITA, Program Studi S1 Komunikasi di Jakarta. Jurnal Ilmu Komunikasi menyampaikan sumbangan pemikiran di bidang komunikasi ...