JAGAT (Jurnal Geografi Aplikasi dan Teknologi)
Vol 1, No 2 (2017): JAGAT (Jurnal Geografi Aplikasi dan Teknologi)

Kajian Risiko Bencana Banjir di Kota Baubau

Harimudin, Jamal (Unknown)
Salihin, Iradat (Unknown)
Fitriani, Fitriani (Unknown)



Article Info

Publish Date
27 Apr 2019

Abstract

Kota Baubau merupakan daerah yang rawan terhadap bencana dengan kelas risiko tinggi, sehingga perlu dilakukan penelitian yang berhubungan dengan indeks dan identifikasi bencana banjir, indeks kerentanan dan indeks kapasitas. Metode penelitian yang digunakan yaitu analisis penentuan penentuan indeks dan identifikasi ancaman bencana banjir, analisis indeks kerentanan dan analisis indeks kapasitas. Hasil penelitian yaitu hasil analisis menunjukkan bahwa wilayah Kota Baubau masuk kategori kelas indeks ancaman bencana banjir rendah hingga tinggi. Hasil analisis menunjukan bahwa wilayah di Kota Baubau memiliki kelas indeks penduduk terpapar bencana konflik sosial rata-rata sedang dengan skor antara 0.47 – 0.58 dan luas wilayah 31,652.69 ha. Tingkat Ancaman Bencana Banjir di Kota Baubau berada pada ringkat rencah sedang dan sedang sedang. Hasil Analisis Indeks Kapasitas semua Bencana, termaksud banjir berada pada kelas indeks rendah.Kata Kunci: Bencana Banjir, Risiko, Kota BaubauDOI : 10.5281/zenodo.2658808 

Copyrights © 2017






Journal Info

Abbrev

jagat

Publisher

Subject

Agriculture, Biological Sciences & Forestry Computer Science & IT Earth & Planetary Sciences Engineering Other

Description

JAGAT (Jurnal Geografi Aplikasi dan Teknologi) merupakan majalah Ilmiyah yang membaha teori dan praktik geografi serta kajian geografi fisik, pengindraan jauh, perencanaan dan pengembangan wilayah yang relevan dengan Negara Indonesia. Terbit pertama kali tahun 2017. Frekuensi terbit sebanyak dua ...