Jurnal Kebidanan Mutiara Mahakam
Vol 5 No 1 (2017)

GAMBARAN PENGETAHUAN REMAJA PUTRI (14-18 TAHUN) TENTANG EFEK PENGGUNAAN PEREDA NYERI MENSTRUASI DI SMK NEGERI 4 SAMARINDA TAHUN 2016

Johan, Hj Herni (Unknown)
Saidah, Siti (Unknown)
Lidia, Besse (Unknown)



Article Info

Publish Date
19 Aug 2019

Abstract

Gambaran pengetahuan tentang dismenore pada Siswi SMK Negeri 4 Samarinda berdasarkan hasil penelitian dapat diketahui bahwa pengetahuan siswi SMA Negeri 4 Samarinda tentang disminore dalam kategori kurang yaitu sebanyak 69 responden (28,5%). Pengetahuan siswi SMK Negeru 4 Samarinda tentang dismenore terutama pada indikator pengertian dismenore (51,2%) dan etiologi tentang dismenore (57,9%). responden mempunyai pengetahuan kurang tentang pengertian dismenore, dimana mereka menjawab salah pertanyaan dismenore adalah suatu penyakit yang kadang-kadang menyertai remaja putri saat datang bulan atau menstruasi. Menurut responden Dismenore merupakan penyakit yang sering menyertai menyertai remaja putri saat datang bulan atau menstruasi. sebagian besar dari mereka hanya merasakan nyeri saat menstruasi, akan tetapi tidak mengetahui bahwa apa yang dialami ketika menstruasi tersebut, akan tetapi lebih berfokus kepada bagaimana cara mengatasinya. orang tua responden juga tidak memberikan informasi yang berkaitan dengan menstruasi khususnya dismenore.

Copyrights © 2017






Journal Info

Abbrev

jkmm

Publisher

Subject

Health Professions Nursing

Description

Jurnal Kebidanan Mutiara Mahakam (p-ISSN 2549-0532 ; e-ISSN 2623-2553) merupakan jurnal yang mempublikasikan hasil penelitian di bidang kebidanan seperti Kehamilan, persalinan, masa nifas, Bayi dan balita, kesehatan reproduksi, kesehatan remaja, Keluarga Berencana dan lansia. Jurnal ini terbit ...