Menara: Jurnal Teknik Sipil
Vol 5 No 2 (2010): Menara: Jurnal Teknik Sipil

KUAT LENTUR LEMBARAN SERAT SEMEN YANG MENGGUNAKAN JERAMI PADI

Cut Farida Hanum (Unknown)
Erna Septiandini (Unknown)
Amos Neolaka (Unknown)



Article Info

Publish Date
07 Jul 2010

Abstract

Perkembangan pembangunan di bidang perumahan, perkantoran, sekolahan, sarana kesehatandan lain-lain akan menuntut pula perkembangan industri bahan bangunan.Berdasarkan biropusat statistik tahun 2003 jumlah penduduk Indonesia, sampai pertengahan tahum 2003mencapai 214,593 juta jiwa.(BPS) Meningkatnya jumlah penduduk membawa dampak positif bagi perkembangan konstruksi diIndonesia, sehingga tuntutan terhadap kebutuhan bahan bangunan pun akan semakin meningkatseiring bertambahnya jumlah penduduk pada masa akan datang. Terutama bangunan untuktempat tinggal yang merupakan salah satu kebutuhan pokok masyarakat yang utama, makakebutuhan tersebut perlu dipenuhi dengan menyediakan bahan bangunan yang cukup baik darisegi kualitas maupun dari segi kuantitas serta harganya terjangkau oleh daya beli masyarakat

Copyrights © 2010






Journal Info

Abbrev

menara

Publisher

Subject

Civil Engineering, Building, Construction & Architecture Engineering Transportation

Description

Jurnal Menara ditujukan kepada semua akademisi dan praktisi di bidang Teknik Sipil. Dengan adanya Jurnal Menara ini diharapkan dapat memberikan kontribusi bagi perkembangan keilmuan bidang Teknik Sipil dalam arti dapat memberikan pencerahan berpikir bagi yang ikut berpartisipasi aktif di dalamnya. ...