Jurnal Pendidikan dan Pengajaran
Vol 43, No 3 (2010): Oktober 2010

GEOGRAFI DALAM ILMU PENGETAHUAN SOSIAL UNTUK MENGEMBANGKAN MODAL SOSIAL

Arjana, I Gusti Bagus (Unknown)



Article Info

Publish Date
01 Oct 2010

Abstract

Pendidikan Ilmu Pengetahuan Sosial (IPS) pada Lembaga Pendidikan dibentuk oleh beberapadisiplin ilmu, yakni: Pendidikan Geografi, Pendidikan Sejarah, Pendidikan Ekonomi, sertaPendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan (PPKN). Geografi sebagai suatu disiplin ilmu secarakonseptual memiliki bidang kajian bumi sebagai ekosfer yang membentuk lingkungan hidup.Komunitas manusia memiliki karakter yang spesifik sebagai resultante dari hubungan kausalantara lingkungan fisiogeografi dan lingkungan sosiogeografi. Di sinilah dituntut peran Geografidalam mengkaji manusia sebagai bagian dari komunitas secara utuh dan menggali potensi modalsosialnya untuk dikembangkan dalam kehidupan masyarakat dan menjaga integrasi nasional.Menurunnya nasionalisme dan dekadensi cinta terhadap tanah air, diawali dengan hilangnyakesadaran terhadap pentingnya landasan sejarah, geografi dan kultural yang menyatukanpengalaman bersama sebagai warga bangsa Indonesia. Modal sosial dapat dikembangkan denganjalan meningkatkan kesadaran geografis, melalui pemahaman yang lebih baik terhadap berbagaifenomena, dan melalui pembelajaran Geografi, yang mengkaji secara utuh lingkungan fisiogeografidan lingkungan sosiogeografi.Kata-kata kunci: pembelajaran geografi, ilmu pengetahuan sosial, modal sosial

Copyrights © 2010






Journal Info

Abbrev

JPP

Publisher

Subject

Humanities Education Public Health Social Sciences

Description

JPP publishes original research papers, case reports, and review articles. The publication includes the following topics: Early childhood education. Adult education Mathematics and science education. Guidance and counseling education. Educational technology. Character education. Special needs ...