Asas: Jurnal Sastra
Vol 7, No 1 (2018): ASAS : Jurnal Sastra

HUBUNGAN PERHATIAN ORANG TUA DENGAN MINAT BELAJAR SISWA SMA SWASTA ABDI NEGARA BINJAI

Prina Yelly (Unknown)



Article Info

Publish Date
12 Apr 2018

Abstract

Penelitian ini untuk mengetahui Hubungan Perhatian Orang Tua dengan Minat Belajar Bahasa Indonesia Siswa SMA Swasta Abdi Negara Binjai Tahun Pelajaran 2016/2017. Penelitian ini dilaksanaskan di SMA Swasta Abdi Negara Binjai. Populasi dalam penelitian ini adalah siswa kelas XI dengan banyaknya 36  orang siswa. Dalam penelitian ini sampel dari keseluruhan populasi, yaitu 36 orang siswa. Instrumen yang digunakan berupa angket yang terdiri dari 20 soal tentang perhatian orang tua  dan 20 soal tentang,minat belajar. Setelah data diperoleh kemudian dianalisis dengan menggunakan korelasi product moment, hasil penelitian ini menunjukkan bahwa rhitunglebih besar dari rtabel atau rhitung > rtabel (0,352 > 0,296) berarti ada Hubungan Perhatian Orang Tua Dengan Minat Belajar Bahasa Indonesia Siswa Kelas XI  SMA Swasta Abdi Negara Binjai Tahun Pelajaran 2016/2017. Kata Kunci : Perhatian Orang Tua, Minat Belajar

Copyrights © 2018






Journal Info

Abbrev

ajs

Publisher

Subject

Languange, Linguistic, Communication & Media

Description

Jurnal Asas:Jurnal Sastra merupakan jurnal yang menerbitkan artikel mengenai pendidikan, bahasa dan sastra Indonesia. Jurnal ini juga dihadirkan untuk mendukung pengembangan akademika di Jurusan Bahasa, sastra Indonesia. Jurnal ini terbit sebanyak empat kali dalam setahun pada bulan April, Juni, ...