Jambura Early Childhood Education Journal
Vol 1 No 1 (2019): JAMBURA Early Childhood Education Journal

Pengasuhan Anak Usia Dini Menurut Perspektif Ajaran Islam

Cucu Sopiah (Universitas Negeri Gorontalo)



Article Info

Publish Date
20 Jan 2019

Abstract

Akhlak perilakuyang diperlihatkan anak dapat tercermin dari siapa yang sudah mengasuhnya.Pengasuhan anak diperoleh dari orang yang terdekatnya baik di lingkungan rumah maupun dilingkungan sekolah. Guru merupakan lingkungan kedua yang terdekat setelah orang tua dirumah dapat ikut andil dalam pembentukan perilaku anak. Penelitian ini dilakukan di Taman-kanak Aisyiyah 48 pulo Asem Jakarta dimana didalam kegiatan belajar mengajarnya terdapat muatan penanaman ajaran persfektif Islam.Penelitian ini menggunakan penelitian kualitatif, data yang dikumpulkan dianalisis berdasarkan data kualitatif. Penelitian ini bertujuan untuk memberikan informasi bagaimana pengasuhan anak usia dini di TK Aisyiyah 48 menurut persfektif ajaran Islam. Hasil penelitian menunjukan bahwa pengasuhan anak usia dini menurut persfektif ajaran islam di TK Aisyiyah 48 melalui pengasuhan Keteladanan/Contoh Rasullah SAW, kelembutan, kasih sayang, bersikap adil dan kejujuran.

Copyrights © 2019






Journal Info

Abbrev

jecej

Publisher

Subject

Education Other

Description

Jambura Early Childhood Education Journal is a journal that focuses on early childhood studies, discussing parents-child relationship, multiple intelligences, and pedagogies. This journal is published by the Education Teacher and Early Childhood Education Department, Gorontalo State University, ...