JURNAL DINAMIKA VOKASIONAL TEKNIK MESIN
Vol 5, No 1 (2020): April

Relevansi Kurikulum CAD SMK Bidang Keahlian Teknik Pemesinan dengan Kebutuhan Dunia Usaha dan Industri

Realto Bagyo (Program Studi Pendidikan Teknik Mesin Fakultas Teknik Universitas Negeri Yogyakarta)
Yatin Ngadiyono (Program Studi Pendidikan Teknik Mesin Fakultas Teknik Universitas Negeri Yogyakarta)



Article Info

Publish Date
31 Mar 2020

Abstract

This research aims to determinate the relevance of CAD curriculum in machining expertise of Vocational High School (SMK) to the work world and industry needs in the Special Region of Yogyakarta and quantify the level of relevance. This research also aims to study the competencies required in the industry which are not accommodated in The SMK 2013 Ccurriculum for machining expertise. The methods for this research is a descriptive study with a quantitative approach. The results showed that CAD competencies in the 2013 SMK Curriculum are relevant to the competencies needed by the industry. The level of relevance of the curriculum to the industry needs is 81.67%, or categorized as relevant. The CAD competencies in the 2013 Curriculum are all relevant and needed for the industry, but there are some competencies that have not been accommodated, namely 3D sheet metal modelling, 3D patterns, 2D sheet metal drawings, CAD drawing for CNC machining, Post processing into CAD/CAM software, plate thickness selection, and the use of bending and roll features.Tujuan penelitian ini ditujukan untuk mengetahui relevansi kurikulum CAD SMK bidang keahlian teknik pemesinan dengan kompetensi yang dibutuhkan oleh Dunia Usaha dan Industri (DUDI) di Daerah Istimewa Yogyakarta, mengetahui seberapa besar tingkat relevansi antara kurikulum CAD SMK dengan kebutuhan DUDI dan mengetahui kompetensi yang dibutuhkan di industri namun belum terdapat dalam kurikulum 2013 teknik pemesinan SMK. Metode penelitian ini adalah penelitian deskriptif dengan pendekatan kuantitatif. Hasil penelitian menunjukkan kompetensi CAD dalamĀ  Kurikulum 2013 SMK relevan dengan kompetensi yang dibutuhkan oleh industri. Besar tingkat relevansi kurikulum CAD SMK dengan kebutuhan industri sebesar 81,67% atau termasuk dalam kategori relevan. Seluruh kompetensi CAD dalam Kurikulum 2013 SMK dibutuhkan oleh industri, namun terdapat beberapa kompetensi yang perlu ditambahkan yaitu Membuat gambar 3D sheet metal, membuat pattern 3D, Membuat gambar 2D sheet metal, memahami proses gambar untuk CNC, dapat mengimport file ke dalam program MasterCAM, Menetapkan ketebalan plat, dan Penggunaan fungsi bending dan roll.

Copyrights © 2020






Journal Info

Abbrev

dynamika

Publisher

Subject

Education Mechanical Engineering Social Sciences

Description

Jurnal Dinamika Vokasional Teknik Mesin (JDVTM) is published by the Department of Mechanical Engineering Education, Faculty of Engineering, State University of Yogyakarta. The journal is published twice a year in April and October. Each publication contains articles comprising high quality ...