JMK Jurnal Manajemen dan Kewirausahaan
Vol 1 No 1 (2016): Januari

Analisa Pelaksanaan Sales Strategy Terhadap Peningkatan Jumlah Nasabah

Ustadus Sholihin (Universitas Islam Kadiri)



Article Info

Publish Date
29 Jan 2016

Abstract

Riset tentang Kekuatan, Kelemahan, Peluang, dan Ancaman, yang dimilki dan dialami oleh perusahaan merupakan hal yang sangat penting dalam mengetahui kondisi perusahaan yang sebenarnya. Atas dasar inilah peneliti ingin mengetahui bagaimana BRI Unit Pasar Pahing Kediri melakukan kegiatan pemasarannya (Sales Strategy-nya). Hasil penelitian ini dapat digunakan sebagai bahan pertimbangan para Stakeholder dalam memutuskan suatu kebijakan kelangsungan hidup perusahaan. Hasil Analisa SWOT menunjukkan, kekuatan perusahaan berada pada Kuadran II (disarankan diversifikasi strategi). Melalui analisa SPSS dihasilkan, Sales Strategy berpengaruh signifikan pada peningkatan jumlah nasabah sebesar R = 0.732 atau 73.2%.

Copyrights © 2016






Journal Info

Abbrev

ManajemenKewirausahaan

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance

Description

Aims JMK (Jurnal Manajemen & Kewirausahaan) covers in details a large variety of topics in management. The aim of the journal is disseminate knowledge derived from the results of empirical research on organizations, people, systems, and events in the field of management and entrepreneurship. The ...