Jurnal Siasat Bisnis
Vol. 15 No. 2 (2011)

Desain Pelatihan, Dukungan Organisasional, Dukungan Supervisor dan Self-Efficacy sebagai Faktor Penentu Keefektifan Transfer Pelatihan

Eko Hariyanto (Unknown)
Ratno Purnomo (Unknown)
Icuk Rangga Bawono (Unknown)



Article Info

Publish Date
20 Jun 2014

Abstract

AbstractThis study examined the effects of effective design training, organizational support, supervisor support and self-efficacy on transfer of training effectiveness in public hospital in Banyumas. Respondents were nurses in five public hospital located in Banyumas (N = 346). Result of the multiple regression analysis showed that effective design and training retention had significant and positive effects on self-efficacy and transfer of training effectiveness. Besides that, self-efficacy itself had a significant and positive effects on transfer of training effectiveness. Other factors, organizational support and supervisor support had no significant effect on self-efficacy and transfer of training effectiveness. Implications for future research and practice are discussed.Keywords: training design, self-efficacy, transfer of trainingAbstrakPenelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh beberapa faktor yang menjadi anteseden keefektifan transfer pelatihan. Faktor anteseden tersebut adalah desain pelatihan efektif, dukungan organisasional, dukungan supervisor, dan self-efficacy. Penelitian dilakukan di lima rumah sakit umum daerah di wilayah Banyumas dan sekitarnya. Responden penelitian ini adalah perawat yang pernah mengikuti pelatihan (N = 346). Hasil analisis dengan menggunakan multiple regression analysis menunjukan bahwa desain pelatihan efektif, retensi pelatihan, dan self-efficacy memiliki pengaruh signifikan terhadap kefektifan transfer pelatihan. Selain itu, hasil penelitian juga menunjukan bahwa self-efficacy ditentukan oleh desain pelatihan efektif dan retensi pelatihan. Di sisi lain, dukungan organisasional dan dukungan supervisor tidak memiliki pengaruh signifikan terhadap self-efficacy dan kefektifan transfer pelatihan. Pembahasan dan saran untuk penelitian selanjutnya diuraikan di bagian akhir artikel. Kata kunci: desain pelatihan, self-efficacy, transfer pelatihan

Copyrights © 2011






Journal Info

Abbrev

JSB

Publisher

Subject

Decision Sciences, Operations Research & Management Social Sciences

Description

Jurnal Siasat Bisnis (JSB) is a peer review journal published twice a year (January and July) by Management Development Centre (MDC)-Department of Management, Faculty of Economics, Universitas Islam Indonesia. JSB) addresses the broad area of management science and its applications in industry and ...