Pendidikan Bahasa Indonesia dan Sastra (Pendistra)
Vol 3 No. 1 Tahun 2020

UPAYA GURU MENINGKATKAN KEMAMPUAN MEMBACA SISWA

Nancy Angelia Purba (Universitas Katolik Santo Thomas Medan)



Article Info

Publish Date
01 Jul 2020

Abstract

Upaya yang dimaksud disini adalah bagaimana guru mempersiapan diri dalam membelajarkan siswa mulai dari membaca cepat dan efektif, masalah yang dihadapi pembaca, beberapa pandangan yang salah terhadap membaca dan lain-lain. Bila upaya-upaya tersebut dilaksanakan dengan berorientasi pada kepentingan siswa, maka diharapkan dapat menimbulkan dan meningkatkan kemampuan membaca siswa. Banyak hal yang dapat dilakukan oleh guru sebagai upaya untuk meningkatkan kemampuan membaca siswa, tiga diantaranya: (1) mengetahui metode dan teknik membaca efektif dan efisien, (2) membentuk kebiasaan dan mengukur kemampuan membaca sendiri, (3) meningkatkan minat baca.

Copyrights © 2020






Journal Info

Abbrev

PENDISTRA

Publisher

Subject

Education

Description

Jurnal Pendidikan Bahasa Indonesia dan Sastra (Pendistra) erbit dua kali setiap Tahunnya yaitu Periode I Juni dan Periode II Desember . Pendidikan Bahasa Indonesia & Sastra berisi artikel-artikel ilmiah yang meliputi kajian di bidang Pendidikan Bahasa, Sastra Indonesia, Metode Pembelajaran, serta ...