Special and Inclusive Education Journal (SPECIAL)
Vol 1 No 2 (2020): SPECIAL : Special and Inclusive Education Journal

Ruang Lingkup Bimbingan Bagi Anak Berkebutuhan Khusus

Sambira (Unknown)



Article Info

Publish Date
31 Oct 2020

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pelaksanan bimbingan pada anak berkebutuhan khusus. Penelitian ini bersifat kualitatif yang mendeskripsikan tentang layanan bimbingan bagi anak berkebutuhan khusus. Berdasarkan hasil penelitian yang telah dilaksanakan dapat ditarik kesimpulan bahwa Jenis layanan bimbingan konseling yang hendaknya diberikan meli­puti bimbingan konseling perkembangan pisik, bimbingan konseling dalam meng­atasi kesulitan belajar, bimbingan bimbingan konsling dalam mengatasi kesulitan untuk menyesuaikan diri dengan lingkungan, dan bimbingan konsling vokasional atau bimbingan konseling karier. Semua anak berkebutuhan khususyang mengalami berbagai kelainan perlu mendapat semua jenis bimbingan konseling tersebut sesuai dengan karakteristik dan kebutuhan masing-masing. Bimbingan konseling di sekolah/lembaga pendidikan anak berkebutuhan khusus, hendaknya juga mempersiapkan mereka agar mereka betul­-betul menikmati keberadaannya sebagai individu berkebutuhan khusus.

Copyrights © 2020






Journal Info

Abbrev

special

Publisher

Subject

Humanities Education Languange, Linguistic, Communication & Media Social Sciences Other

Description

SPECIAL : Special and Inclusive Education Journal merupakan jurnal open access yang dapat di akses oleh umum. Jurnal ini menerapkan peer review sebelum artikel akan diterbitkan, hal ini untuk memberikan penilaian terhadap artikel yang akan dipublikasikan. SPECIAL : Special and Inclusive Education ...