Waraqat : Jurnal Ilmu_Ilmu Keislaman
Vol. 1 No. 2 (2016): Waraqat: Jurnal Ilmu-Ilmu Keislaman

WAWASAN ALQURAN TENTANG METODE PENDIDIKAN

Tiy Kusmarrabbi Karo (Sekolah Tinggi Agama Islam As-Sunnah)



Article Info

Publish Date
19 Sep 2020

Abstract

Metode yang sering diartikan dengan cara, yang dikenal dalam bahasa arab dengan thariqah memang sejatinya dapat dijumpai dalam Alquran, yaitu pada surat an-Nisa: ayat 168, 169, Thaha ayat 63, 77, 104, al-Ahqaf ayat 30, dan jin ayat 16. Namun setelah ditelusuri kata thariqah tersebut konotasinya kurang relevan jika diterjemahkan dalam pendidikan.Namun demikian, jika ditinjau dari wawasan Alquran tentang metode pendidikan akan didapati berbagai macam ayat yang menjelaskan tentang berbagai macam metode. Beberapa metode pendidikan yang dikemukakan dalam tulisan ini (masih banyak yang belum), terdiri dari metode diskusi, metode ceramah, metode tanya jawab, metode demonstrasi, metode keteladanan (uswat hasanat), dan metode perumpamaan (amtsal).

Copyrights © 2020






Journal Info

Abbrev

WRQ

Publisher

Subject

Religion Education Languange, Linguistic, Communication & Media

Description

WARAQAT: Journal of Islamic Studies is a refereed publication devoted to research articles, reports, and book reviews concerned with the Islamic Studies. This journal dedicated to enhancing and disseminating scholarly work in the field of Islamic Studies WARAQAT: Journal of Islamic Studies publishes ...