Jurnal Ekonomi Modernisasi
Vol. 13 No. 1 (2017): Februari

Strategi Pertumbuhan Usaha Kecil Menengah (UKM)

Sarwoko, Endi (Unknown)



Article Info

Publish Date
11 Feb 2017

Abstract

This study aims to analyze the strategies needed for SMEs to improve business performance. Research conducted on the owners of SMEs in Malang Regency as many as 50 SMEs. Data collection techniques used questionnaires, and data analysis using Confirmatory Factor Analysis. The results showed that the implementation of small and medium enterprise business growth strategy includes penetration strategy, market development, product development, and diversification strategy. A penetration strategy is a factor that plays a major role in improving the growth strategy. Another finding is that product development strategy is a strategy preferred by small and medium business owners by generating products or services with different characteristics from competitors, and utilizing technology to make production processes more efficient. A penetration strategy is the most important type of strategy for SME growth, but it is the most widely applied product development strategy. The implication of this research is that SMEs should begin to improve the implementation of penetration strategies to improve business performance by attracting old customers to buy more SME products. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis strategi diperlukan UKM untuk meningkatkan kinerja usaha. Penelitian dilakukan terhadap pemilik UKM di Kabupaten Malang sebanyak 50 UKM. Teknik pengumpulan data menggunakan angket, dan analisis data menggunakan Analisis Faktor Konfirmatori. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pelaksanaan strategi pertumbuhan usaha usaha kecil menengah meliputi strategi penetrasi, pengembangan pasar, pengembangan produk, dan strategi diversifikasi. Strategi penetrasi merupakan faktor yang berperan paling besar meningkatkan strategi pertumbuhan. Temuan lain adalah bahwa strategi pengembangan produk merupakan strategi yang lebih banyak dipilih oleh para pemilik usaha kecil menengah dengan cara menghasilkan produk atau jasa dengan ciri-ciri yang berbeda dari pesaing, dan memanfaatkan teknologi agar proses produksi lebih efisien. Strategi penetrasi merupakan jenis strategi yang paling penting bagi pertumbuhan UKM, namun justru strategi pengembangan produk yang paling banyak diterapkan. Implikasi penelitian ini bahwa UKM harus mulai meningkatkan implementasi strategi penetrasi agar mampu meningkatkan kinerja usaha, dengan cara menjaring para pelanggan lama untuk membeli lebih banyak produk UKM.

Copyrights © 2017






Journal Info

Abbrev

JEKO

Publisher

Subject

Decision Sciences, Operations Research & Management Economics, Econometrics & Finance

Description

Jurnal Ekonomi Modernisasi is a peer-reviewed journal that disseminates research in the fields of management and accounting. The journal publishes issues every February, June, and October. It covers a large variety of topics of management and accounting as a medium for practitioners, academics, ...