PERFORMA : Media Ilmiah Teknik Industri
Vol 20, No 1 (2021): Performa: Media Ilmiah Teknik Industri

Perancangan Alat Pengering Kain Berdasarkan Kesehatan dan Keselamatan Kerja Menggunakan Metode Swift di Industri Tekstil Cap Jempol

Hasan, Muhammad (Unknown)
Astuti, Rahmaniyah Dwi (Unknown)
Iftadi, Irwan (Unknown)



Article Info

Publish Date
30 Apr 2021

Abstract

Industri tekstil merupakan salah satu usaha yang cukup banyak diminati oleh masyarakat dan menyerap banyak tenaga kerja di Indonesia. Hasil produk dari industri tekstil sudah tersebar luas di seluruh daerah di Indonesia.Tingginya permintaan tekstil memicu peningkatan perkembangan industri tekstil baik dalam skala kecil hingga skala besar, salah satunya di Industri Cap Jempol.Pada penelitian ini menggunakan analisis kesehatan dan keselamatan kerja. Untuk Penilain Resiko Kecelakaan kerja dengan pada stasiun pengeringan menggunakan metode SWIFT . Dan untuk usulan perbaikan fasilitas dengan menggunakan metode NIDA.

Copyrights © 2021






Journal Info

Abbrev

performa

Publisher

Subject

Engineering Industrial & Manufacturing Engineering

Description

PERFORMA : Media Ilmiah Teknik Industri merupakan jurnal teknik industri yang menyajikan artikel orisinil pada bidang teknik dan manajemen industri. Tema naskah yang diterbitkan mencakup: Manufacturing System, Operation Research, Product Design and Development, Manufacturing Technology, Work Study, ...