Transformatif
Vol 4, No 1 (2020): ISSUED IN APRIL 2020

MANAGEMEN WAKTU PENGHAFAL AL-QUR’AN DALAM MERAIH PRESTASI AKADEMIK

Hafisa Idayu (Unknown)



Article Info

Publish Date
05 Oct 2020

Abstract

Penelitian ini adalah sebuah penelitian yang menggunakan metode kualitatif dengan pendekatan deskriptif dan  membahas tentang pembagian dan pengaturan waktu seorang penghafal al-Qur’an dalam meraih prestasi  di bidang akademik.  Hasil dari penelitian menunjukkan bahwa selain menghafal al-Quran, subjek juga mampu meraih prestasi akademik. Dalam penelitian terdapat 4 cara atau metode yang digunakan kedua subjek dalam mamenggunakan waktu mereka dengan maksimal, yaitu: menetapkan tujuan dan prioritas, perencanaan dan penjadwalan, kemampuan mengendalikan waktu dan evaluasi

Copyrights © 2020






Journal Info

Abbrev

TF

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance Education Languange, Linguistic, Communication & Media Law, Crime, Criminology & Criminal Justice Social Sciences

Description

The journal of Transformatif is a peer-reviewed journal published twice yearly. As a multi-disciplinary publication dedicated to the scholarly study of all aspects of Islam and of the Islamic world, its particular attention is paid to works dealing with education, history, geography, political ...