Manager : Jurnal Ilmu Manajemen
Vol 4, No 1 (2021)

PENGARUH EARNING PER SHARE (EPS) DAN CAPITAL ADEQUACY RATIO (CAR) TERHADAP RETURN ON ASSET (ROA)

Dewi Mesta Sari (Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Universitas Ibn Khaldun Bogor, Indonesia)
Renea Shinta Aminda (Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Universitas Ibn Khaldun Bogor, Indonesia)
Supramono Supramono (Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Universitas Ibn Khaldun Bogor, Indonesia)



Article Info

Publish Date
24 Feb 2021

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh earning per share dan capital adequacyratio terhadap return on asset. Profitabilitas digunkan untuk mengukur kemampuanperusahaan dalam menghasilkan suatu laba. Jenis penelitian yang digunkan dalam penelitianini yaitu penelitian deskriftif dengan pendekatan kuantitatif, dan jenis sumber data yangdigunkan adalah data sekunder yang didapatkan dari laporan keuangan perusahaan. Objekdalam peneltian ini adalah PT. BNI (Persero) Tbk dan PT. BRI (Persero) Tbk periode 2010-2019. Populasi dalam penelitian ini yaitu perusahaan perbankan yang terdaftar di Bursa EfekIndonesia 2010-2019 dengan metode penarikan sampel adalah return on asset sehinggakedua perusahaan diantaranya menjadi sampel penelitian ini. Hasil penelitian inimenunjukkan Secara parsial earning per share dan capital adequacy ratio tidak berpengaruhsignifikan terhadap profitabilitas return on asset. Secara simultan earning per share dancapital adequacy ratio berpengaruh signifikan terhadap profitabilitas return on asset.

Copyrights © 2021






Journal Info

Abbrev

Manager

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance

Description

Jurnal Manager : Jurnal Ilmu Manajemenadalah jurnal program studi manajemen Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Ibn Khaldun Bogor. Jurnal ini sebagai media publikasi karya ilmiah ilmu Manajemen dengan scope Manajemen Sumber Daya Manusia.Manajemen Pemasaran,Manajemen Keuangan,Manajemen Keuangan ...