Jurnal Inovatif
Vol 3, No 1 (2020)

ANALISIS KOMPARATIF WILAYAH BASIS PERTANIAN DI KABUPATEN BOGOR BERBASIS WEBGIS

Ahmad Zahid (Universitas Ibn Khaldun)
Budi Susetyo (Universitas Ibn Khaldun Bogor)
Erwin Hermawan (Universitas Ibn Khaldun)



Article Info

Publish Date
02 Jun 2020

Abstract

Pertanian adalah kegiatan pemanfaatan sumber daya hayati yang dilakukan manusia untuk menghasilkan bahan pangan, bahan baku industri, atau sumber energi, serta untuk mengelola lingkungan hidupnya, bahan pangan itu sendiri sangat penting karena di konsumsi sehari-hari dan juga bisa menjadi sumber penghasilan bagi petani maupun daerah, peneliti bermaksud melakukan penelitian analisis komparatif  wilayah basis pertanain di Kabupaten Bogor berbasis webgis, adapun tujuan penelitian meliputi: (1) merancang dan membangun sistem informasi geografis data pertanian berbasis webgis di Kabupaten Bogor (2) menganalisa komoditi pertanian dengan pendekatan analisis perhitungan komparatif wilayah di Kabupaten Bogor. Analisis mencakup wilayah atau kecamatan mana sajakah yang menjadi basis dari komoditi yang ada di Kabupaten Bogor. Perancangan Sistem yang digunakan ialah metode Waterfall yang meliputi Tahap Analisis, Tahap Desain, Tahap Implementasi dan Testing, Tahap Pengujian Sistem, Tahap Pengoperasian dan Pemeliharaan. Kesimpulan yang di ambil dari penilitan ini adalah : (1) Basis pertanian di 40 kecamatan di Kabupaetn Bogor (2) Sistem Informasi basis pertanian berbasis webgis (3) memvisualisasikan atau memberikan informasi hasil perhitungan dengan gradasi wartna basis dan non basis di tiap komoditi

Copyrights © 2020






Journal Info

Abbrev

INOVA-TIF

Publisher

Subject

Computer Science & IT

Description

Perkembangan ilmu Bidang Teknologi Informasi dan Informatika sudah banyak memberikan manfaat bagi peningkatan efektifitas dan efisiensi dalam berbagai kegiatan berbagai bidang ilmu. Jurnal INOVA-TIF (Inovasi Teknologi Informasi dan Informatika) ialah jurnal yang berisi artikel-artikel ilmiah yang ...