Edu Consilium : Jurnal Bimbingan dan Konseling Pendidikan Islam
Vol. 1 No. 1 (2020)

PERSEPSI MAHASISWA BIMBINGAN DAN KONSELING TERHADAP PENTINGNYA PROFESIONALISME GURU BIMBINGAN DAN KONSELING DI SEKOLAH

Ahmad Andry Budianto (Institut Agama Islam (IAI) Al-Khairat Pamekasan)



Article Info

Publish Date
14 Jan 2020

Abstract

Profesionalisme guru bimbingan dan konseling yaitu ketika mampu memberikan layanan berupa pendampingan (advokasi), pengkoordinasian, mengkolaborasi dan memberikan layanan konsultasi yang dapat menciptakan peluang yang setara dalam meraih kesempatan dan kesuksesan bagi peserta didik, penelitian ini bertujuan untuk mengungkap persepsi mahasiswa bimbingan dan konseling terhadap profesionalisme guru bimbingan dan konseling di sekolah. Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif kuantitatif. Adapun hasil penelitian ini yakni sebesar 75% mahasiswa mempersepsikan jika penting profesionalisme guru bimbingan dan konseling di sekolah. Sehingga guru bimbingan dan konseling yang profesional yakni jika dapat mengembangkan instrumen non tes, mengaplikasikan instrumen non tes, mendeskripsikan penilaian yang digunakan, memilih jenis penilaian, mengadministrasikan penilaian, mengungkapkan masalah peserta didik (data catatan pribadi, kemampuan, menampilkan tanggung jawab professional).

Copyrights © 2020






Journal Info

Abbrev

educons

Publisher

Subject

Religion Humanities Education Other

Description

Journal of Edu Consilium is an official, peer-reviewed, open access, and electronic system journal published by Study Program of Islamic Educational Guidance and Counseling, Faculty of Education, State Islamic Institute of Madura. Journal of Edu Consilium publishes research manuscripts, and concept/ ...