Movere Journal
Vol 2 No 2 (2020)

Pengaruh Seleksi Terhadap Kinerja Karyawan pada PT. Trans Retail Indonesia Carrefour Panakukang Makassar

Ady Andardinata (STIE Tri Dharma Nusantara)
Andi Nonong Sunrawali (STIE Tri Dharma Nusantara)
Dian Setiawan (Unknown)



Article Info

Publish Date
09 Aug 2020

Abstract

Pengaruh Seleksi Terhadap Kinerja Karyawan pada PT. Trans Retail Indonesia Carrefour Panakukang Makassar.Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh seleksi terhadap kinerja karyawan pada PT. Trans Retail Indonesia Carrefour Panakukang Makassar.Sumber data dalam penelitian ini adalah data primer dan sekunder.Metode analisis yang digunakan adalah analisis deskriptif dan analisis statitistik dengan beberapa teknik analisa melalui pemanfaatan Statistical Package for Social Science (SPSS) versi 17.0 for Windows antara lain, uji regresi linier sederhana,koefisien korelasi,koefisien determinasi dan uji t, dimana y =26,531 + 0,389X, r = 0,487, r2 = 0,237 (23,7%), t hitung = 4,056 dan t tabel = 1,674. Dari hasil penelitian ini diperoleh nilai t hitung lebih besar dari nilai t tabel (3,983 > 1,674) pada taraf nyata 0,05 (5%). Dengan demikian H0 ditolak dan menerima Ha, artinya seleksi berpengaruh postif dan signifikan terhadap kinerja karyawan pada PT. Trans Retail indonesia Carrefour Panakukang Makassar.Dengan demikian hipotesis diterima.

Copyrights © 2020






Journal Info

Abbrev

MV

Publisher

Subject

Decision Sciences, Operations Research & Management

Description

Movere Journal merupakan jurnal ilmiah yang diterbitkan Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi (STIE) Tri Dharma Nusantara Makassar, terbit perdana sejak tahun 2019 Movere Journal memuat artikel berupa hasil-hasil penelitian (original research article) dan Jurnal Movere merupakan jurnal yang diterbitkan dua ...