TEKTRIKA - Jurnal Penelitian dan Pengembangan Telekomunikasi, Kendali, Komputer, Elektrik, dan Elektronika
Vol 5 No 1 (2020): TEKTRIKA Vol.5 No.1 2020

RANCANG BANGUN ANTENA MIKROSTRIP PATCH RECTANGULAR DENGAN METODE PARASITIC UNTUK MENINGKATKAN BANDWIDTH

Syah Alam (Universitas Trisakti)
Nadia Media Rizka (Akademi Telkom Jakarta)
Indra Surjati (Universitas Trisakti)
Pipit Dewi Marlina (Akademi Telkom Jakarta)



Article Info

Publish Date
14 Sep 2020

Abstract

Perancangan dan realisasi antena mikrostrip dengan bentuk rectangular yang dioptimasi menggunakan metode parasitic untuk ultra wideband pada frekuensi kerja 1800 MHz telah dipaparkan dalam penelitian ini. Metode parasitic bertujuan untuk memperlebar bandwidth dan meningkatkan nilai gain dari antena yang dirancang. Dari hasil pengukuran antena rectangular dengan metode parasitik diperoleh nilai return loss sebesar -12 dB, VSWR sebesar 1.679 pada frekuensi 1800 MHz, dan dari hasil yang diperoleh dari proses pengukuran, antena yang diusulkan menghasilkan frekuensi triple band, yaitu pada frekuensi 1815 MHz, 1935 MHz, dan 2060 MHz dengan bandwidth masing-masing 2.4%, 2.8% dan 4.36%.

Copyrights © 2020






Journal Info

Abbrev

tektrika

Publisher

Subject

Electrical & Electronics Engineering

Description

Jurnal TEKTRIKA didekasikan untuk menjadi salah satu media publikasi dan diseminasi penelitian para akademisi, peneliti dan masyarakat umum dalam bidang keilmuan Telekomunikasi, Kendali, Komputer, Elektrik dan Elektronika. Jurnal ini diterbitkan oleh Fakultas Teknik Elektro Universitas Telkom ...