Jurnal Redoks
Vol 6, No 1 (2021): REDOKS JANUARI - JUNI

Perbandingan Pengolahan Air Limbah Karet Antara Dua Membran Keramik

Tegar Arazaq (Universitas PGRI Palembang)
Aan Safentry (Universitas PGRI Palembang)
Husnah Husnah (Universitas PGRI Palembang)



Article Info

Publish Date
13 Jun 2021

Abstract

 Telah dilakukan penelitian pengolahan air limbah karet menggunkan  membran keramik dengan menggunkan komposisi serbuk besi,pasir kuarsa, dan sekam padi.  Tujuan dari penelitian ini adalah mengetahui Perbandingan antara membran satu dengan komposisi  sebuk besi 5% dan sekam sadi 5% dengan membran kedua menggunakan komposisi pasir kuarsa 5% dan sakam padi 5 %. Dari hasil penelitian didapatkan untuk membran pertama menurunkan kadar TDS,TSS,COD,BOD dengan nilai TDS 456,6 TSS 17 COD 98,88 BOD 37,55 Dan Membran kedua dengan hasil TDS 361,2 TSS 14,6 COD 81,50 BOD 13,72 dari kedua membran tersebut didapatkan mambran kedua lebih unggul dalam menurunkan kadar TDS dengan nilai 361,2       

Copyrights © 2021






Journal Info

Abbrev

redoks

Publisher

Subject

Chemical Engineering, Chemistry & Bioengineering Industrial & Manufacturing Engineering

Description

Redoks is a scientific Journal with registered number ISSN 2477274963 which managed and published by chemical engineering study program of Universit y PGRI of Palembang. The contains of articles are about chemical process, environment and others related about chemical ...