JURNAL REKAYASA TEKNOLOGI INFORMASI
Vol 5, No 1 (2021): Jurnal Rekayasa Teknologi Informasi (JURTI)

Sistem Manajemen Alat Produksi (Studi Kasus: CV. Digital Art Media)

Muhammad Nopri Fauzi (Universitas Mulawarman)
Muhammad Bambang Firdaus (Universitas Mulawarman)
Andi Tejawati (Universitas Mulawarman)
Anton Prafanto (Universitas Mulawarman)



Article Info

Publish Date
09 Jun 2021

Abstract

Membuat manajemen operasional yang baik merupakan hal yang sangat penting untuk perusahaan. Dalam mengatur keluar masuknya alat produksi, CV. Digital Art Media melakukan kontrol alat secara manual seperti pencatatan dan penyimpanan data di tulis di dalam buku, dan perhitungannya masih dikerjakan dengan alat bantu kalkulator, karena jumlah data yang banyak dan tidak tetap maka seringkali mengalami kesalahan dalam perhitungan sehingga staff atau karyawan yang mengerjakan pendataan tersebut harus berulang – ulang kali untuk mengoreksi kesalahan tersebut, dan hal itu merupakan kinerja yang tidak efektif. Tujuan dibuat sistem berbasis web ini adalah agar memudahkan pengelolaan data alat produksi yang disewa atau yang baru saja di tambahkan, serta dalam mengelola laporan transaksi.

Copyrights © 2021






Journal Info

Abbrev

INF

Publisher

Subject

Computer Science & IT

Description

Jurnal Rekayasa Teknologi Informasi (JURTI) Merupakan sarana bagi peneliti di bidang informatika untuk mempublikasikan karya-karya penelitiannya. Dengan periode terbit setahun dua kali pada bulan Juni dan Desember. Bernaung di bawah Jurusan Teknologi Informasi dan Komunikasi (TIK) Fakultas Ilmu ...