Manajemen Pendidikan
Vol. 13., No. 1., Tahun 2018

Pengelolaan Pembelajaran Praktek Teknik Pemesinan di SMK

Agung Kurniawan (Unknown)
Achmad Fathoni (Unknown)



Article Info

Publish Date
12 Jan 2019

Abstract

Penelitian ini bertujuan mendeskripsikan: (1) perencanaan, (2) pelaksanaan, dan (3)penilaian pengelolaan pembelajaran praktek Teknik Pemesinan di SMK Pancasila 1Wonogiri.Jenis penelitian kualitatif dengan desain etnografi. Teknik pengumpulandata wawancara, observasi dan dokumentasi. Teknik analisis data analisis modelinteraktif, dengan proses pengumpulan data, reduksi data, penyajian data dan verifikasi.Keabsahan data dengan triangulasi sumber. Pengujian data dengan menggunakanteknik triangulasi sumber. Hasil penelitian :(1) perencanaan pembelajaran praktek pemesinan meliputi penyusunan program, perumusan tujuan dan sasaran program dengan tujuan mendapatkan persamaan persepsi seluruh warga sekolah tentangperencanaan yang sudah di buat, (2) Pelaksanaan pembelajaran di SMK Pancasila 1 Wonogiri kepala sekolah memberikan penilaian terhadap guru, kepala KompetensiKeahlian (K3) melakukan pengawasan pembelajaran praktek pemesinan secaramenyeluruh, guru praktek teknik pemesinan melaksanakan pembelajaran praktekproduktif secara teori dan praktek, pembelajaran teori membekali dan memperkenalkan praktek yang dilaksanakan sedangkan pembelajaran praktek mendemonstrasikan bagian mesin, mengoperasikan mesin, penggunaan alat, pemilihan bahan, dan mengerjakan benda kerja,(3) Penilaian pembelajaran dimonitor oleh kepala sekolah, Ketua Kompetensi Keahlian (K3) melakukan penilaianpelaksanaan dan sarana prasarana pembelajaran praktek pemesinan, guru melakukan evaluasi pelaksanaan pembelajaran dan penilaian hasil kegiatan praktek produktif siswa.

Copyrights © 2019






Journal Info

Abbrev

jmp

Publisher

Subject

Education Other

Description

Manajemen Pendidikan is open-access and peer-reviewed scholarly online journal managed by Department of Master of Education Management, Universitas Muhammadiyah Surakarta and published by Muhammadiyah University Press (MUP). This Journal is published twice a year (June and December). The journal ...