Jurnal Jalasena
Vol 1 No 2 (2020): FEBRUARI 2020

METODE KOMPREHENSIF PEMASANGAN CABLE LADDER PADA RUANG AKOMODASI PROJECT DRILLSHIP “DEEP WATER TITAN” DI PT. KARIMUN SEMBAWANG SHIPYARD

Abdul Qayyum Redha (universitas karimun)
Fajar Tyas Adi (Universitas Karimun)
Muhammad Zaki Prawira (Universitas Karimun)



Article Info

Publish Date
29 Apr 2020

Abstract

Peralatan penunjang sistem kelistrikan seperti cable ladder merupakan peralatan yang biasanya digunakan untuk mengikat dan menunjang instalasi pengkabelan seperti kabel listrik, kabel data, kabel telepon dan pengkabelan lainnya. Kabel ladder adalah perlengkapan yang digunakan untuk jalur pemasangan kabel listrik agar aman dan terlihat lebih rapi. Kabel ladder merupakan sebuah sistem managemen saluran kabel untuk mendukung konstruksi instalasi kabel listrik berisolasi yang digunakan untuk distribusi listrik dan distribusi komunikasi. Instalasi pada kabel ini sangat penting karena menentukan level ketinggian pemasangan kabel. Instalasi pada kabel ini membuat dan mempermudah pengaturan ketinggian, penahan dan support lainnya pada pemasangan kabel. Instalasi kabel ladder akan mempengaruhi terhadap jumlah kabel atau arus yang melewatinya.

Copyrights © 2020






Journal Info

Abbrev

jalasena

Publisher

Subject

Control & Systems Engineering Electrical & Electronics Engineering Engineering Industrial & Manufacturing Engineering Mechanical Engineering

Description

jurnal jalasena merupakan jurnal ilmiah yang diterbitkan oleh program studi teknik perkapalan universitas karimun dengan fokus penelitian struktur dan permesinan kapal, hidrodinamika, material kelautan, transportasi laut, ocean renewable energy, manajemen galangan, ekonomi ...