Linguista: Jurnal Ilmiah Bahasa, Sastra, dan Pembelajarannya
Vol 5, No 2 (2021)

Tindak tutur direktif dalam pembelajaran daring

Akhmad Sauqi Ahya (STKIP PGRI Jombang)
Lailatul Qomariyah (Universitas Hasyim Asy'
ari Tebuireng Jombang)

Heru Subakti (STKIP PGRI Jombang)



Article Info

Publish Date
17 Dec 2021

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan tindak tutur direktif dalam pembelajaran daring di prodi Pendidikan Bahasa Indonesia. Pendekatan penelitian ini adalah pendekatan kualitatif. Sumber data dalaam penelitian adalah tuturan guru dalam pembelajaran daring di program studi pendidikan Bahasa Indonesia. Data dalam penelitian ini adalah tuturan guru yang mengandung tindak tutur direktif yang  berupa kata-kata yang dituturkan secara langsung oleh pengajar saat proses pembelajaran. Pada peneitian ini teknik pengumpulan data yang digunakan adalah teknik sadap dan teknik catat analisis. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa terdapat lima jenis tindak tutur direktif dalam pembelajaran yakni memesan (ordering), memerintah (commanding), memohon (requesting), menasihati (advising), dan merekomendasi (recommending).

Copyrights © 2021