Jurnal Pendidikan Ilmu Pengetahuan Alam (JP-IPA)
Vol 1, No 02 (2020): JP-IPA: November 2020

Penerapan Model Project Based Learning untuk Meningkatkan Pemahaman Konsep IPA Siswa SMP

E Ewisahrani (STKIP Harapan Bima)
W Widia (STKIP Harapan Bima)
F Fathurrahmaniah (STKIP Harapan Bima)
A Arwan (STKIP Harapan Bima)
A Haris (STKIP Harapan Bima)
Muarif Islamiah (STKIP Harapan Bima)



Article Info

Publish Date
10 Nov 2020

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan pemahaman konsep siswa kelas VII SMPN 02 Wera menggunakan model Project Based Learning pada materi pemanfaatan sumber energi alternatif. hasil tes pemahaman konsep aspek pengetahuan rata-rata pre-test 57.95 meningkat saat post-test 84.45 dengan n-gain score 0,93. Berdasarkan hasil penelitian ini, dapat disimpulkan bahwa perangkat dengan pembelajaran berbasis Project Based Learning layak digunakan untuk meningkatkan pemahaman konsep siswa kelas VII SMPN 02 Wera pada materi pemanfaatan sumber energi alternatif. 

Copyrights © 2020






Journal Info

Abbrev

JP-IPA

Publisher

Subject

Biochemistry, Genetics & Molecular Biology Chemistry Education Physics

Description

JP-IPA: Jurnal Pendidikan Ilmu Pengetahuan Alam terbitan STKIP Harapan Bima dengan periode terbit setiap bulan Mei dan November (dua kali setahun). Jurnal ini adalah jurnal ilmiah yang dapat diakses terbuka yang menerbitkan artikel hasil konseptual dan hasil penelitian empiris pendidikan IPA ...