Transformasi dan Inovasi : Jurnal Pengabdian Masyarakat
Vol 1 No 2 (2021): Vol. 1 No. 2 (2021): Volume 1, Nomor 2 Juli 2021

PELATIHAN DAN PENDAMPINGAN MENYUSUN PROPOSAL PENELITIAN TINDAKAN KELAS SECARA DARING BAGI GURU YAYASAN PENDIDIKAN EBEN HAEZER SALATIGA

Sophia Tri Satyawati (Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga)
Yari Dwikurnaningsih (Universitas Kristen Satya Wacana)
Bambang Ismanto (Universitas Kristen Satya Wacana)
Ade Iriani (Universitas Kristen Satya Wacana)
Wasitohadi Wasitohadi (Universitas Kristen Satya Wacana)
Marinu Waruwu (Universitas Kristen Satya Wacana)



Article Info

Publish Date
05 Feb 2022

Abstract

Salah satu cara yang strategis bagi pendidik untuk meningkatkan dan atau memperbaiki layanan pendidikan dalam konteks pembelajaran di kelas adalah dengan melaksanakan penelitian tindakan kelas (PTK), namun fakta di lapangan menunjukkan belum banyak guru melaksanakan PTK. Kegiatan pengabdian masyarakat ini dilaksanakan bertujuan untuk: 1) membekali  pemahaman dan wawasan guru-guru tentang penelitian tindakan kelas, 2) meningkatkan kemampuan guru-guru dalam menyusun proposal penelitian tindakan kelas. Kegiatan dilaksanakan di Yayasan Pendidikan Eben Haezer, Kota Salatiga dengan jumlah peserta sebanyak 20 guru. Kegiatan dilaksanakan dalam bentuk pelatihan dan pendampingan melalui model in-on service training secara online. Hasil kegiatan menunjukkan peningkatan pemahaman dan kemampuan menyusun proposal penelitian tindakan kelas pada semua aspek dengan kriteria baik, sedangkan hasil penyusunan proposal PTK sampai dengan siap untuk diimplementasikan masih kurang. Kegiatan pengabdian akan ditindaklanjuti pada tahap kedua yaitu pendampingan intensif penyelesaian penyusunan proposal, pelaksanaan, dan pelaporan hasil PTK.

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

jpm

Publisher

Subject

Other

Description

Masyarakat publishes the studies of community service on field areas as follows: - Educational Leadership and Management - Management of Guidance and Counseling - Management of Nonformal Education - Management of Special Education - Curriculum and Educational Technology - Management of Early ...