Jurnal USAHA
Vol 2, No 2 (2021): Desember

PENTINGNYA KOMITMEN DALAM BERWIRAUSAHA

Dewi Purwaningsih (Universitas Indraprasta PGRI)
Burhanudin Burhanudin (Universitas Indraprasta PGRI)



Article Info

Publish Date
30 Dec 2021

Abstract

Komitmen dalam berwirausaha merupakan suatu hal yang sangat penting dan perlu diperhatikan dalam menjalankan suatu usaha dan untuk mencapai tujuan yang sudah ditetapkan.Bagaimana seorang wirausaha dapat memiliki komitmen yang tinggi dan bagaimana komitmen itu bisa diterapkan dalam menjalankan sebuah usaha. Komitmen dalam wirusaha bukan hanya kita menjual sebuah ide atau produk saja melainkan juga terkait dengan memanfaatkan waktu dengan baik, menepati janji dan berkomitmen dengan mutu produk yang kita jual,serta komitmen dengan segala sesuatu dalam menjalankan usaha bisnis. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan kajian deskriptif eksplanantif analitis, metode ini mengambarkan fakta pentingnya komitmen dalam menjalankan suatu usaha. Tujuan penelitian ini untuk mengkaji tentang pemtingya memiliki komitmen yang tinggi dalam berwirausahaKomitmen merupakan suatu kebulatan tekad melakukan sesuatu dengan penuh tanggungjawab demi mncapai tujuan yang diharapkan. Untuk mewujudkan suatu tujuan yang sudah kita tetapkan dalam melakukan  wirausaha semua itu akan bisa terwujud dengan adanya komitmen yang tinggi., dan dengan adanya komitmen tersebut akan mendorong seorang wirausaha dalam melakukan kewajiban dan tanggungjawabnya sehingga usahanya bisa terus maju dan berkembang 

Copyrights © 2021






Journal Info

Abbrev

usaha

Publisher

Subject

Humanities Economics, Econometrics & Finance Education Social Sciences

Description

Business entrepreneurship Entrepreneurship kontekstual : Social entrepreneurship Public entrepreneurship Political entrepreneurship Ethnic entrepreneurship Agripreneurship Agropreneurship Rural entrepreneurship Urban entrepreneurship Minority entrepreneurship Spiritual entrepreneurship Economy ...