Jurnal Mandala Pengabdian Masyarakat
Vol. 2 No. 2 (2021): Jurnal Mandala Pengabdian Masyarakat

Counseling on the Utilization and Processing of Local Medicinal Plants as Traditional Medicine in Puasana Village, North Moramo District, South Konawe Regency, Southeast Sulawesi

Silviana Hasanuddin (Unknown)
Muhammad Isrul (Unknown)
Wa Ode Yuliastri (Unknown)
Nikeherpianti Lolok (Unknown)



Article Info

Publish Date
31 Dec 2021

Abstract

Pemanfaatan Tananaman Obat lokal merupakan budaya yang perlu dikembangkan masyarakat. Desa Puasana, Kecamatan Moramo Utara Kabupaten Konawe Selatan memiliki banyak tanaman yang dapat dikembangkan menjadi obat tradisional tetapi kurang diketahui oleh masyarakat. Tujuan pengabdian kepada masyarakat ini adalah memberikan penyuluhan kepada masyarakat tentang tanaman, cara pengelolaan, dan pemanfataan tanaman obat lokal. Tanaman obat lokal yang menjadi materi antara lain Sereh, Sagu, Rumput Kancing Ungu, Pepaya, Suruhan, Mengkudu, dan tembelekan. Kegiatan dilakukan pada tanggal 26 Juni 2021 bertempat di Kantor desa Puasana dilakukan dengan melakukan penyuluhan langsung ke masyarakat dalam bentuk pemberian materi dan diakhiri dengan diskusi interaktif dengan peserta. Hasil pengabdian di Desa Puasana memperlihatkan peningkatan pengetahuan masyarakat terkait dengan pemanfaatan Tanaman Obat Lokal.

Copyrights © 2021






Journal Info

Abbrev

jmpm

Publisher

Subject

Public Health Social Sciences

Description

Jurnal Mandala Pengabdian Masyarakat (JMPM) merupakan jurnal (Open Journal System) untuk hasil-hasil kegiatan pengabdian dan pemberdayaan masyarakat berupa penerapan berbagai bidang ilmu diantaranya pendidikan, teknik, pertanian, sosial dan ...