Product Design
Vol 3, No 1 (2014)

PETA TAKTIL INTERAKTIF UNTUK KEGIATAN WAYFINDING TUNANETRA

Pradipta, Ezra ( Institut Teknologi Bandung)
Sriwarno, Andar Bagus ( Institut Teknologi Bandung)



Article Info

Publish Date
07 Aug 2014

Abstract

Tanpa pengelihatan yang berfungsi untuk menyatukan informasi spasial, tunanetra mengalami kesulitan untuk dapat melakukan wayfinding.Dampaknya adalah rasa takut, disorientasi dan mencegah tunanetra untuk bepergian ke tempat asing tanpa pendamping. Penelitian dilakukan untukmengeksplorasi peta taktil interaktif sebagai sarana untuk berbagi rute dan merencanakan perjalanan ke rute asing pada tunanetra. Artikel inimemaparkan proses desain sistem peta taktil yang dikembangkan beserta gagasan akan kemungkinan aplikasi teknologi pada produk.// //

Copyrights © 2014






Journal Info

Abbrev

Publisher

Subject

Arts Humanities

Description

Jurnal S1 FSRD Home Information for Author Template of Journal Editorial Board Contact Information User Username Password Remember me Journal Content Search Browse By Issue By Author By Title Other Journals Font Size Make font size smaller Make font ...