Jurnal Penelitian Budaya
Vol 4, No 2 (2019): Jurnal Penelitian Budaya

Keterlibatan Perempuan dalam Sektor Publik untuk Peningkatan Pendapatan (Studi pada Perempuan Penjual Sayur di Pasar Pelelangan Kota Kendari)

Norma, Norma (Unknown)
Taena, La (Unknown)
Taena, La (Unknown)
Ali Basri, La Ode (Unknown)
Ali Basri, La Ode (Unknown)



Article Info

Publish Date
31 Oct 2019

Abstract

Artikel ini bertujuan untuk membuat deskripsi dan analisis tentangfaktor-faktor penyebab mengapa perempuan bekerja sebagai penjual sayur diPasar Pelelangan Kota Kendari, tentang bagaimana tugas-tugas domestik parapenjual sayur dilaksanakan dilakasnakan sepulang kerja dari Pasar PelelanganKota Kendari, dan tentang bagaimana kondisi ekonomi rumah tangga setelahmereka aktif berjualan. Penelitian dari artikel ini dilaksanakan di Pasar Pelelangantepatnya di pasar UPTD PPI/TPI Kota Kendari atau lebih dikenal dengan sebutanPasar Pelelangan. Metode penelitian ini adalah deskriftif kualitatif dimanapengumpulan data dilakukan dengan observasi dan wawancara kepada paraperempuan penjual sayur sebagai informan yang ditetapkan dengan teknikpurposive sampling. Data analisis menggunakan teknik validasi data. Hasilpenelitian menunjukkan bahwa: 1) terdapat tiga factor penyebab mengapaperempuan bekerja sebagai penjual sayur yakni ekonomi keluarga yang rendah,tingkat pendidikan yang rendah, dan keinginan untuk hidup layak, 2) tetapdilaksanakan tugas-tugas domestik seperti: tanggung jawab mengantar anak danmenjemput anak, kegiatan membereskan rumah, melayani suami ketika bekerja,perempuan dan ranah social, 3) kondisi ekonomi keluarga dari para perempuanyang bekerja sebagai penjual sayur, telah memenuhi standar cukup dan 4)pekerjaan sebagai penjual sayur juga menimbulkan dampak negatif misalnyasebagian dari waktunya menjadi berkurang untuk mengurus keluarga khususnyaanak-anak mereka.Kata Kunci: Perempuan, Sektor Publik, Pendapatan

Copyrights © 2019






Journal Info

Abbrev

JPeB

Publisher

Subject

Humanities Languange, Linguistic, Communication & Media Social Sciences

Description

Jurnal Penelitian Budaya (JPeB) adalah jurnal yang mempublikasikan hasil-hasil penelitian mahasiswa, dosen dan pemerhati masalah-masalah kebudayaan dan ...