Study & Management Research
Vol 13 No 1 (2016): SMART (Study & Management Research)

Pengaruh Tipe Kepribadian Terhadap Stress Karyawan

H.M. Budi Djatmiko (STIE STEMBI – Bandung Business School)
Agus Hidayat Prayudha (STIE STEMBI – Bandung Business School)



Article Info

Publish Date
16 Apr 2016

Abstract

Tujuan dari peneltian ini adalah untu mengetahui kondisi dan pengaruh dari tipe kepribadian terhadap Stress Karyawan CV Multi Prima Kabupaten CirebonTipe Kepribadian Merupakan suatu pengorganisasian yang dinamis di dalam diri seorang individu, dari sistem psiko-isiknya yang menentukan suatu tanggapan yang bersifat unik terhadap lingkungannya. (Robbins : 2007:126) sedangkan Stres Karyawan Merupakan suatu kondisi dinamik yang didalamnya seorang individu dikonfrontasikan dengan suatu peluang, kendala, atau tuntutan, yang dikaitkan dengan apa yang sangat diinginkannya dan hasilnya dipersepsikan sebagai tidak pasti tapi penting schuler dalam (Robbins : 2007:577Metode penelitian ini mengguankan metode deskriptif dan veriikatif dengan pendekatan Kuantitatif dan alat analisis yang digunakan adalah simple regresi Analysis.hasil dari penelitian ini adalah Pada umumnya kondisi Tipe Kepribadian karyawan CV. Multi Prima Kabupaten Cirebon adalah tinggi dan Stres tinggi. Terdapat pengaruh yang positif dan signiikan antara Tipe Kepribadian terhadap terhadap Stress kerja karyawan CV. Multi Prima Kabupaten Cirebon Kata Kunci : Tipe Kepribadian, Stress Kerja

Copyrights © 2016






Journal Info

Abbrev

jurnalsmart

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance

Description

Jurnal SMART merupakan wadah untuk mengembangkan dan mempublikasikan berbagai hasil kajian bidang Ilmu Ekonomi, khususnya Ilmu Manajemen dan Bisnis. Jurnal ini dirancang untuk diterbitkan 3 kali dalam setahun (4 bulanan). Demi menjaga konsistensi penerbitan jurnal ini, redaksi mengundang sidang ...