JUMLAHKU: Jurnal Matematika Ilmiah STKIP Muhammadiyah Kuningan
Vol 7 No 2 (2021): JUMLAHKU Vol. 7 No.2 Tahun 2021

DESKRIPSI KEMAMPUAN KOMUNIKASI MATEMATIS DAN SELF CONFIDENCE SISWA PADA ETNIK TIDAYU

Waliyanti (STKIP Singkawang)
Mariyam (STKIP Singkawang)



Article Info

Publish Date
10 Dec 2021

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan kemampuan komunikasi matematis dan sel confodence siswa pada etnik tidayu . subjek dari penelitian ini adalah siswa SMPN 5 Singkawang kelas VII. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode deskriptif kualitatif . instrumen dalam penelitian ini yaitu tes tertulis kemampuan komunikasi matematis dan non tes yaitu angket sel confodence. Hasil dari penelitian ini adalah pada etnik Tionghoa pada kategori hasil angket sedang berjumlah 4 siswa dan hasil angket rendah berjumlah 1 siswa dengan rata – rata hasil tes sebesar 36 termasuk pada kategori sedang. Pada etnik Dayak pada kategori hasil angket sedang berjumlah 5 siswa dengan rata – rata hasil tes sebesar 9 termasuk pada kategori rendah. Selain itu, terlihat bahwa etnik Melayu pada kategori hasil angket sedang berjumlah 4 siswa dan rendah berjumlah 1 siswa dengan rata – rata hasil tes sebesar 31 termasuk pada kategori rendah.

Copyrights © 2021






Journal Info

Abbrev

jumlahku

Publisher

Subject

Computer Science & IT Education Mathematics

Description

JUMLAHKU published scientific articles through digital journals in 2015 with issue volume 1 number May 1 2015. The period of publication of this journal is every May and ...