International Journal of Social Science and Business
Vol. 2 No. 3 (2018): August

Determinan Kualitas Pelayanan, Harga dan Produk Terhadap Kepuasan Pelanggan Telkomsel Flash Di Bondowoso

Wardatul Insyroh (Fakultas Ekonomi Universitas Muhammadiyah Jember)
Trias Setyowati (Fakultas Ekonomi Universitas Muhammadiyah Jember)
Budi Santoso (Fakultas Ekonomi Universitas Muhammadiyah Jember)



Article Info

Publish Date
06 Dec 2018

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh kualitas pelayanan, produk dan harga secara parsial terhadap kepuasan konsumen Telkomsel Flash di Kabupaten Bondowoso. Populasi pada penelitian ini adalah seluruh pelanggan Telkomsel Flash di Bondowoso. Teknik penentuan ukuran sampel menggunakan rumus Slovin, dan diperoleh jumlah sampel sebanyak 100 responden. Pengujian hipotesis dilakukan dengan menggunakan analisis regresi linear berganda. Hasil yang didapat pada penelitian ini menunjukkan bahwa kualitas pelayanan, produk dan harga berpengaruh positif dan signifikan terhadap kepuasan pelanggan Telkomsel Flash di Bondowoso. Hasil analisis koefisien determinasi menunjukan bahwa 71,5% kepuasan pelanggan dipengaruhi oleh kualitas pelayanan, produk dan harga. Sedangkan sisanya sebesar 28,5% dipengaruhi oleh variabel lain diluar model.

Copyrights © 2018






Journal Info

Abbrev

IJSSB

Publisher

Subject

Social Sciences

Description

International Journal of Social Science and Business (IJSSB) is an open access, peer-reviewed and refereed journal published by Universitas Pendidikan Ganesha (Undiksha), Indonesia. The main objective of IJSSB is to provide an intellectual platform for the international scholars. IJSSB aims to ...