JURNAL PABEAN : PERPAJAKAN BISNIS EKONOMI AKUNTANSI MANAJEMEN
Vol 3, No 2 (2021): Jurnal Pabean Volume 3 No 2, Juli 2021

PENGARUH TANGIBLE, EMPATHY DAN RELIABILITY TERHADAP KEPUASAN WAJIB PAJAK (STUDI KASUS PADA KANTOR SISTEM ADMINISTRASI MANUNGGAL SATU ATAP KOTA MAKASSAR

Nurdiana Nurdiana (Prodi Perpajakan, Politeknik Bosowa)
Veronika Sari Den Ka (Prodi Perpajakan, Politeknik Bosowa)
Nurul Afifah (Prodi Perpajakan, Politeknik Bosowa)



Article Info

Publish Date
08 Aug 2021

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh Tangible, Empathy dan Reliability terhadap kepuasan wajib pajak di Samsat Kota Makassar. Desain penelitian ini berupa desain penelitian kuantitatif. Analisis regresi linear berganda dilakukan untuk menguji hipotesis menggunakan pendekatan Korelasi Product Moment yang dalam perhitungannya menggunakan bantuan program aplikasi komputer SPSS 22.00 for Windows. Hasil penelitian menunjukkan bahwa variabel tangible berpengaruh signifikan terhadap variabel kepuasan wajib pajak, variabel empathy berpengaruh secara signifikan terhadap variabel kepuasan wajib pajak dan variabel reliability berpengaruh secara signifikan terhadap variabel kepuasan wajib pajak. Uji simultan menghasilkan bahwa variabel tangible, empathy dan reliability berpengaruh secara bersama terhadap variabel kepuasan wajib pajak Samsat Kota Makassar.

Copyrights © 2021






Journal Info

Abbrev

pabean

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance Education Law, Crime, Criminology & Criminal Justice Library & Information Science Social Sciences

Description

Jurnal PABEAN dikelola oleh Prodi Perpajakan Politeknik Bosowa yang terbit 2 kali setahun, pada bulan Januari dan Juli. Jurnal PABEAN memuat artikel dibidang Perpajakan, Bisnis, Ekonomi, Akuntansi dan ...