Jurnal Abdimas Perbanas
Vol. 3 No. 1 (2022): Jurnal Abdimas Perbanas

Sosialisasi Social Media Marketing untuk Meningkatkan Pemasaran Yayasan Al-Birru Indonesia Jaya

Rizky Ade Safitri (Universitas Nusa Mandiri)
Bobby Suryo Prakoso (Universitas Nusa Mandiri)
Johan Hendri Prasetyo (Universitas Nusa Mandiri)
Luky Fabrianto (Universitas Nusa Mandiri)
Gani Wiharso (Universitas Nusa Mandiri)
Saripah Nabilah (Universitas Nusa Mandiri)
Henny Yuwanda (Universitas Nusa Mandiri)
Hamzah Ali Abdullah (Universitas Nusa Mandiri)
Daniel Chandra Afriano (Universitas Nusa Mandiri)
Nurlia Febrianti (Universitas Nusa Mandiri)



Article Info

Publish Date
15 Jun 2022

Abstract

<p style="text-align: justify;">Jurnal Abdimas Perbanas (JAP) merupakan jurnal ilmiah yang diterbitkan oleh Perbanas Institute, yang berisikan tentang artikel ilmiah yang merupakan kegiatan pengabdian kepada masyarakat. Jurnal abdimas merupakan salah satu luaran dari hasil kegiatan pengabdian kepada masyakakat yang telah dilaksanakan oleh kelompok dosen maupun kolaborasi antara dosen dan mahasiswa dari seluruh perguruan tinggi di Indonesia. Dan juga merupakan luaran dari hibah pengabdian kepada masyarakat. Jurnal ini digagas setelah Perbanas Institute merayakan Dies Natalis ke-51 dengan melaksanakan SNAP (Seminar Nasional<em>, Call for Paper</em> dan Pengabdian Kepada Masyarakat), pada saat  <em>Call for Paper</em> bukan hanya artikel penelitian tetapi juga artikel pengabdian kepada masyarakat, yang mana masih banyak artikel pengabdian kepada masyarakat yang belum tertampung di jurnal, oleh karena itu kami memiliki ide untuk membuat jurnal abdimas ini.</p>

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

JAP

Publisher

Subject

Computer Science & IT Economics, Econometrics & Finance Social Sciences

Description

Aim and Scope Publikasi jurnal ini bertujuan untuk menyebarluaskan pemikiran atau gagasan konseptual dan hasil Pengabdian kepada masyarakat yang telah dicapai. Jurnal Abdimas Perbanas Institute, secara khusus menitik beratkan pada permasalahan pokok dalam pengembangan keilmuan bidang pengabdian ...