Ekonomi Dan Pembangunan
Vol 13, No 1 (2022): JURNAL EKONOMI DAN PEMBANGUNAN

PENGARUH IPM, INFLASI, PENGANGGURAN DAN PERTUMBUHAN EKONOMI TERHADAP KEMISKINAN

Muhammad Abrar (Unknown)
Irham Iskandar (Unknown)
Sufirmansyah Sufirmansyah (Unknown)



Article Info

Publish Date
30 Jun 2022

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh IPM, inflasi, pengangguran dan pertumbuhan ekonomi terhadap kemiskinan, Data yang digunakan adalah data sekunder dari Badan Pusat Statistik (BPS) Provinsi Aceh dan Kementerian Keuangan Republik Indonesia (KEMENKEU) dengan model analisisnya yaitu data panel (pooled data). Pooled data merupakan kombinasi dari data time series dan cross section. Data Variable yang digunakan adalah pada 23 kabupaten/kota di Aceh periode 2010 – 2020. Hasil penelitian menunjukkan bahwa IPM memberikan pengaruh dan signifikan terhadap kemiskinan, sedangkan inflasi, pengangguran dan pertumbuhan ekonomi tidak.memberikan pengaruh dan signifikan terhadap kemiskinan

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

a

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance

Description

Journal of Economics and Development (JEP) discusses empirical research or conceptual articles in the field of economics which include development planning, regional economics, public economics, industrial economics, safety economics, international economics, Islamic economics, finance and ...