EduPsyCouns: Journal of Education, Psychology and Counseling
Vol 4 No 1 (2022): EduPsyCouns: Journal of Education, Psychology and Counseling

Konformitas Sebagai Prediktor Pengambilan Keputusan Untuk Menjadi Pelaku Demonstrasi pada Mahasiswa di Kota Makassar

Miftah Khairati (Universitas Bosowa)
A. Budhy Rakhmat (Universitas Bosowa)
Hasniar A. Radde (Universitas Bosowa)
M Yunus Sudirman (Universitas Muhammadiyah Enrekang)



Article Info

Publish Date
19 Jul 2022

Abstract

Abstract: This study aims to see the effect of conformity on decision-making to become perpetrators of demonstrations on students in the city of Makassar. This study is a quantitative study conducted on 413 student demonstrations in the city of Makassar. This study uses a scale constructed by the researcher. The decision-making scale is based on the theory of Kemndal & Montgomery and the conformity scale is based on the theory of Baron & Byrne. Reliability test using Cronbach's alpha on a decision-making scale of 0.0653, and for a conformity scale of 0.758. Confirmatory Factor Analysis (CFA) test using lisrel 8.70. Hypothesis testing was analyzed using a simple regression analysis technique with a significant value of p < 0.05 and resulted in the conclusion that conformity can affect decision making to become perpetrators of demonstrations on students in the city of Makassar. The influence of conformity on academic procrastination is 5.8% with a negative direction. Abstrak: Penelitian ini bertujuan untuk melihat pengaruh konformitas terhadap pengambilan keputusan untuk menjadi pelaku demonstrasi pada mahasiswa di kota Makassar. Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif yang dilakukan pada 413 mahasiswa pelaku demonstrasi di kota Makassar. Penelitian ini menggunakan skala yang dikonstruksi oleh peneliti. Skala pengambilan keputusan dibuat berdasarkan teori Kemndal & Montgomery dan skala konformitas dibuat berdasarkan teori Baron & Byrne. Uji reliabilitas dengan menggunakan Cronbach’s alpha pada skala pengambilan keputusan sebesar 0.0653, dan untuk skala konformitas sebesar 0,758. Uji Confirmatory Factor Analysis (CFA) yang menggunakan lisrel 8.70. Uji hipotesis dianalisis menggunakan teknik analisis regresi sederhana dengan nilai signifikan p < 0.05 dan menghasilkan kesimpulan bahwa konformitas dapat memengaruhi pengambilan keputusan untuk menjadi pelaku demonstrasi pada mahasiswa di kota Makassar. Besar pengaruh konformitas terhadap prokrastinasi akademik sebesar 5.8% dengan arah pengaruh negatif.

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

Edupsycouns

Publisher

Subject

Education Social Sciences Other

Description

Jurnal Edupsycouns: Education, Psychology and Counseling, adalah jurnal ilmiah Open Access yang diterbitkan oleh Program Studi Bimbingan dan Konseling STKIP Muhammadiyah Enrekang bekerja sama dengan Asosiasi Program Studi Bimbingan dan Konseling APSBKPTM, dan Asosiasi Bimbingan dan Konseling ...